Tokutei Ginou
	Kanagawa
	
                        Posted 3 tahun ago        
	Tokutei Ginou Jasa Makanan di Kanagawa
Daftar Isi
Persyaratan
- Pria/Wanita
 - Tidak ada batasan usia
 - Memiliki sertifikat JFT A2 atau JLPT minimal N4
 - Sertifikat SSW restoran
 - Memiliki pengalaman bekerja di restoran lebih disukai
 
Deskripsi Kerja
Restoran Cina
Kitchen Helper
- Membeli bahan masakan
 - Membantu chef mempersiapkan perlengkapan dan bahan masakan
 - Membersihkan dapur
 
Pelayan
- Membantu menerima pesanan
 - Mengantarkan pesanan ke meja pelanggan
 - Membersihkan meja pelanggan
 - Mempromosikan restoran dan menarik pelanggan
 
Benefit
- Gaji dasar 186,000 Yen
 - Lembur 60,000 Yen
 - Asuransi Sosial
 - Asuransi Kesehatan
 



